Berita Pemerintahan

Rapat paripurna yang dipimpin Ketua DPRD Jombang Hadi Atamji, dihadiri langsung Bupati Warsubi dan Wakil Bupati Salmanudin Yazid, jajaran Forkopimda dan jajaran Kepala OPD di lingkup Pemkab Jombang, Rabu (14/5/2025)

Pemerintahan

Terkait Pertanggungjawaban APBD 2024, Fraksi DPRD Beri Masukan Tingkatkan PAD

Pemerintahan | Sabtu, 17 Mei 2025 - 16:03 WIB

Sabtu, 17 Mei 2025 - 16:03 WIB

Terkait Pertanggungjawaban APBD 2024, Fraksi DPRD Beri Masukan Tingkatkan PAD Jombang, layang.co – DPRD Kabupaten Jombang, pada Rabu (14/5/2025) menggelar sidang Paripurna terkait pertanggungjawaban…

Didampingi oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Jombang, Agus Purnomo S.H., M.Si., Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Jombang, dr. Hexawan Tjahja Widada, serta kepala Puskesmas Perak melakukan pengecekan menyeluruh pada setiap ruangan dan bagian atas Puskesmas yang telah selesai direhabilitasi pada tahun 2023 tersebut.

Pemerintahan

Respon Cepat Bupati Warsubi, Plafon Ambrol Puskesmas Perak Segera Diperbaiki

Pemerintahan | Rabu, 14 Mei 2025 - 12:33 WIB

Rabu, 14 Mei 2025 - 12:33 WIB

Respon Cepat Bupati Warsubi, Plafon Ambrol Puskesmas Perak Segera Diperbaiki Jombang, layang, co – Bupati Jombang, Warsubi S.H., M.Si., menunjukkan langkah sigap setelah menerima…

Lokasi tempat pembuangan sampah Desa Bedahlawak. (Istimewa)

Pemerintahan

Banyak Warga Buang Sampah Sembarangan, Begini Langkah Solutif Desa di Jombang

Pemerintahan | Minggu, 11 Mei 2025 - 16:50 WIB

Minggu, 11 Mei 2025 - 16:50 WIB

Jombang, layang.co – Membuang Sampah sembarangan seringkali menjadi tren negatif di tengah masyarakat. Bahkan, masyarakat seakan acuh meski ada rambu larangan terpampang gamblang bertuliskan…

Kegiatan ini dihadiri Wakil Bupati Jombang, Gus Salmanudin, S.Ag., M.Pd., Ketua DPRD Kabupaten Jombang, Hadi Atmaji, S.Ag.,  Kepala OPD terkait, Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Jombang, Ny. Yuliati Nugrahani Warsubi, Forkopimcam Kecamatan Ploso, Kepala Desa Bawangan, serta para peserta pelatihan yang antusias.

Khusus Jombang

Pelatihan Kerja untuk Masyarakat dalam Rangka 100 Hari Kerja Bupati Jombang

Khusus Jombang | Pemerintahan | Jumat, 9 Mei 2025 - 12:55 WIB

Jumat, 9 Mei 2025 - 12:55 WIB

Pelatihan Kerja untuk Masyarakat dalam Rangka 100 Hari Kerja Bupati Jombang Jombang. layang.co – Sebagai bagian dari realisasi program 100 hari kerja Bupati Jombang,…

Suasana Rapat Paripurna di Gedung DPRD Jl KH Wahid Hasyim, Rabu (7/5/2025) tampak serius dihadiri semua anggota dewan, Kepala OPD, Formpimda dan Bupati diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya.

Pemerintahan

SILPA Capai Rp 304 Miliar, DPRD Bersama Pemkab Jombang Gelar Paripurna Bahas Nota Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun 2024

Pemerintahan | Jumat, 9 Mei 2025 - 09:00 WIB

Jumat, 9 Mei 2025 - 09:00 WIB

SILPA Capai Rp 304 Miliar, DPRD Bersama Pemkab Jombang Gelar Paripurna Bahas Nota Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun 2024 Jombang, layang.co – DPRD bersama Pemkab…

Sekretaris Dinas Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Yulita Purwaningsih (tengah) bersama hadirin peserta foto bersama dalam rangkaian sosialisasi aset layanan berbayar, Rabu (7/5/2025) di ruang Arimbi.

Pemerintahan

Disporapar Sosialisasi Aset Layanan Publik Berbayar, Sewa GOR untuk Bisnis Rp 5 juta, untuk Olahraga Rp 3 juta

Pemerintahan | Rabu, 7 Mei 2025 - 14:38 WIB

Rabu, 7 Mei 2025 - 14:38 WIB

Disporapar Sosialisasi Aset Layanan Publik Berbayar, Sewa GOR untuk Bisnis Rp 5 juta, untuk Olahraga Rp 3 juta Jombang, layang.co – Dinas Kepemudaan Olahraga…

Terminal barang yang berada di Jl Prof Dr Nurcholis Majid, Desa Tunggorono, Kecamatan Jombang bakal alih fungsi menjadi lokasi Sekolah Rakyat di Kabupaten Jombang.

Pemerintahan

Terminal Chargo Tunggorono Bakal Jadi Lokasi Sekolah Rakyat di Jombang

Pemerintahan | Pendidikan | Rabu, 7 Mei 2025 - 05:59 WIB

Rabu, 7 Mei 2025 - 05:59 WIB

Terminal Chargo Tunggorono Bakal Jadi Lokasi Sekolah Rakyat di Jombang Jombang, layang.co – Terminal Khusus Parkir Chargo yang berada di Desa Tunggorono, Kecamatan Jombang…

Bupati Jombang Warsubi S.H., M.Si hadir didampingi oleh Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Jombang, Ny. Yuliati Nugrahani Warsubi. Tampak hadir juga pula Wakil Bupati Jombang, Gus Salmanudin, S.Ag., M.Pd., Forkopimda Kabupaten Jombang beserta ibu, Ketua DPRD, Hadi Atmaji, S.Ag, Kapolres, AKBP Ardi Kurniawan, S.H., S.I.K., CPHR., Kepala Kejaksaan Negeri, Nul Albar, SH., MH.; Dandim 0814, Letkol Kav Devid Eko Junanto S.I.P.,  Dansatradar 222 Ploso, Letkol Lek Ridar Adi Juliatmono, Ketua Pengadilan Negeri, Faisal Akbaruddin Taqwa, SH., LLM, Ketua Pengadilan Agama, Dr. Muh. Arasy Latif, Lc., MA.; Sekretaris Daerah, Agus Purnomo, SH., M.Si., beserta jajaran staf ahli, asisten, dan kepala perangkat daerah lingkup Pemkab Jombang. Hadir pula Ketua Forum Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) Kabupaten Jombang serta para pimpinan perusahaan di Kabupaten Jombang.

Pemerintahan

Sinergi Pemkab Jombang dan Pengusaha Wujudkan Kesejahteraan Lewat “Bapak Asuh”

Pemerintahan | Selasa, 6 Mei 2025 - 21:57 WIB

Selasa, 6 Mei 2025 - 21:57 WIB

Sinergi Pemkab Jombang dan Pengusaha Wujudkan Kesejahteraan Lewat “Bapak Asuh” Jombang, layang.co – Pemerintah Kabupaten Jombang melalui Bappeda Kabupaten Jombang menuju 100 hari Program…

Kepala Dinas Pertanian Jombang Ir Much Rony, M,M., (berdiri kiri) dihadapan Wakil Bupati Jombang, Salmanudin, S.Ag., M.Pd menyampaiakn paparan saat menerima/mendampingi kunjungan kerja spesifik Komisi IV DPR RI di Gudang Bulog Tunggorono, Jombang, pada Jumat (2/5/2025). Kunjungan ini merupakan bagian dari masa sidang III tahun sidang 2024-2025.

Pemerintahan

Kadis Pertanian Apresiasi Bulog Serab Gabah Petani di Jombang Sebanyak 14.547 Ton HPP Rp 6.500/kg

Pemerintahan | Pertanian | Sabtu, 3 Mei 2025 - 22:23 WIB

Sabtu, 3 Mei 2025 - 22:23 WIB

Kadis Pertanian Apresiasi Bulog Serab Gabah Petani di Jombang Sebanyak 14.547 Ton HPP Rp 6.500/kg Jombang, layang.co – Pemerintah Kabupaten Jombang melalui Kepala Dinas…

Bupati Jombang Abah Warsubi melantik 431 Asn lingkup Pemkab Jombang, hadir pada pelantikan ini Wakil Bupati Jombang Salmanudin, Sekdakab Jombang Agus Purnomo, dan jajaran kepala OPD terkait.

Pemerintahan

Sebanyak 431 CASN Dilantik, Bupati Warsubi Tekankan Pengabdian dan Peran Pemersatu Bangsa

Pemerintahan | Sabtu, 3 Mei 2025 - 05:40 WIB

Sabtu, 3 Mei 2025 - 05:40 WIB

Sebanyak 431 CASN Dilantik, Bupati Warsubi Tekankan Pengabdian dan Peran Pemersatu Bangsa Jombang, layang.co  – Bupati Jombang Warsubi, S.H., M.Si melantik 431 Calon Aparatur…